in ,

10 Museum Dinosaurus yang Membuatmu Seperti Berada di Jurassic World

7. Zigong Dinosaur Museum, Zigong, China

Di Asia juga ada museum dinosaurus, museum ini bernama Zigong Dinosaur Museum dan terletak di No. 238 Dashanpu, Zigong, Sichuan, China. Ada 18 rangka hewan purba yang siap membuat mata pengunjung terpana.

Baca juga : Resort Keren Bertema Karakter Kartun Ini Bikin Ogah Merem

Zigong Dinosaur Museum [image source]
Zigong Dinosaur Museum [image source]
Berbeda dari museum lain di dunia yang mendapatkan koleksi fosil dan kerangka dari tempat penggalian yang jauh dari museum bahkan didatangkan dari luar negeri, Zigong Dinosaur Museum dibangun di atas lokasi penggalian fosil dinosaurus di China. Dengan begitu, pengunjung yang datang bisa langsung melihat situs penggalian fosil secara langsung. Next

ramadan

Written by Alfri

Aku orangnya suka traveling terutama menjelajahi tempat-tempat yang belum banyak dijamah para turis.

Hunting Tempat Ibadah yang Cantik Bila Diabadikan Dalam Bingkai Foto

Baginilah Rasanya Hampir di Makan Hiu Saat Menyelam!