9. Jakarta Adalah Rumah Bagi Gelandangan
Menurut sensus tahun 2000 ada sekitar 28.364 orang yang tidak memiliki rumah dan hidup di jalanan kota Jakarta, Indonesia. Permasalahan ini tentu menjadi beban pembangunan nasional di negara berkembang ini. Gelandanagn dan pengemis merupakan potret kemiskinan yang hidup diperkotaan. Hal ini disebabkan faktor ekonomi dan kebutuhan hidup yang semakin mendesak.
Baca juga : 5 Museum di Surabaya, Cocok Untuk Wisata Edukasi Buah Hati
Iming-iming mudahnya mencari uang di Jakarta juga menjadi penyebab banyak orang dari kampung berbondong-bondong menyerbu Jakarta tanpa dibekali skill yang memadai. Akhirnya mereka menjadi gelandangan di kota sebesar Jakarta. Next