4. Italia
Selain Prancis, Italia juga negara yang memiliki makanan bercitarasa Eropa. Salah satu makanan khas di Italia adalah pasta, walaupun sebenarnya bukan asli dari negara tersebut.
Baca juga : Deretan Bandara Paling Sibuk di Dunia, Indonesia Ranking Berapa ya?


