in

Wisata Danau di Indonesia Yang Lebih Keren Dari Luar Negeri

2. Danau Labuan Cermin, Kalimantan Timur

Ini adalah danau yang bening seperti kaca dengan dua rasa, yaitu tawar dan asin. Yup, ini dikarenakan campuran antara danau air tawar dan air asin, dan ini merupakan keunikan Danau Labuan Cermin.

Baca juga : The Clink, Restoran Mewah yang Pelayannya Mantan Napi

 

Danau Labuan Cermin, Kalimantan Timur (c) flickr
Danau Labuan Cermin, Kalimantan Timur (c) flickr

Permukaan danau ini merupakan air tawar yang tidak tercampurkan, sedangkan air asinnya terdapat di dasar danau. Tentulah perbedaan air tersebut juga menyebabkan perbedaan ikan yang hidup di permukaan dan ikan yang hidup di dasar danau tersebut. Setelah dari Kakaban anda bisa mendatangi Danau Labuan Cermin yang juga tak kalah uniknya dengan danau Kakaban. Next

ramadan

Written by Alfri

Aku orangnya suka traveling terutama menjelajahi tempat-tempat yang belum banyak dijamah para turis.

Ini Dia Kapal Pesiar Baru yang Akan Berlayar Tahun Ini

Roller Coaster Tertinggi di Dunia Akan Hadir di Orlando