3. Wah Pasti di Shanghai? Keliru Ini di Klenteng Agung Sam Poo Kong
Traveling ke Tiongkok yuk, tapi jangan jauh-jauh karena biaya minim. Terus bagaimana bisa sampai ke negeri tirai bambu? Bisa, kita tinggal datang ke Semarang, di sana ada sebuah bangunan yang jika berada di kawasan itu akan terasa seperti sedang di Shanghai, Tiongkok.
Baca juga : Tempat Menginap Bergaya Tradisional dan Bertema Alam di Bandung, Liburan Pun Jadi Semangat
Adalah Klenteng Agung Sam Poo Kong yang dikenal juga dengan nama Gedung Batu. Tempat ini adalah petilasan persinggahan dan pendaratan pertama seorang Laksamana Tiongkok yang beragama islam bernama Zheng He / Cheng Ho. Tempat ini sejatinya bercirikan keislaman dengan ditemukan tulisan “marilah kita mengheningkan cipta dengan mendengarkan bacaan Al-Qur’an”. Namun bagi orang Indonesia keturunan Tiongkok menganggap bangunan ini sebuah kelenteng. Next