in ,

5 Destinasi Menggoda di Madura yang Tiada Duanya

5. Arosbaya, Bekas Tambang Batu Kapur yang Sudah Tidak Dieksplorasi Menyisakan Lanskap Seperti di Luar Negeri

Tambang Arosbaya [image source]
Madura yang dikenal memiliki kuliner khas yang mendunia berupa sate ini ternyata memiliki kekayaan alam yang layak untuk diapresiasi. Salah satu yang wajib kamu kunjungi adalah bukit kapur yang ada di Kecamatan Arosbaya, Kabupaten Bangkalan. Ini merupakan bekas tambang batu kapur yang sudah tidak beroperasi dan meninggalkan ukiran yang unik.

Baca juga : Sate Gebug Malang, Empuk dan Lezatnya Melegenda Sejak 1920

Tambang Arosbaya [image source]
Obyek Wisata Bukit Kapur Arosbaya memiliki karakteristik yang unik. Warna bukitnya tidak putih melainkan cenderung kecoklatan. Tempat ini oleh warga sekitar dikenal dengan Bukit Pelalangan. Akses menuju lokasi cukup mudah dijangkau karena berdekatan dengan wisata religi makam para Raja Bangkalan “Air Mata Ibu.”

Di tempat ini traveler bisa mengabadikan foto-foto keren dan jika anglenya tepat maka akan mendapatkan gambar seperti di luar negeri. Hanya ada satu kekurangan yang ada di sana yaitu banyaknya corat-coret atau aksi vandalisme yang ditemukan di dinding batu kapur membuat pemandangan menjadi sedikit rusak.

Lokasi : Plalangan Madura, Buduran, Arosbaya, Kabupaten Bangkalan

Baca Juga : 4 Perlengkapan PENTING yang Wajib Dibawa Perempuan Saat Traveling Next

ramadan

Written by Alfri

Aku orangnya suka traveling terutama menjelajahi tempat-tempat yang belum banyak dijamah para turis.

cover destinasi wisata

8 Destinasi Wisata Menarik di Asia Tenggara yang Lebih Keren dari Eropa

3 Keistimewaan Pantai Watukarung yang Nggak ada di Tempat Lain