Kabar duka datang dari dunia musik Tanah Air. Glenn Fredly, penyanyi dengan suara emas dengan berbagai karya luar biasa ini menghembuskan nafas terakhir pada Rabu, 8 April 2020, pukul 18.47 WIB. Glenn dikabarkan meninggal karena sakit miningitis yang dideritanya.
Baca juga : Fresh Green Trawas Mojokerto, Mabuk Durian di Tengah Dingin Pedesaan
Sosok Glenn Fredly adalah seorang pria yang hebat, tidak hanya lewat karya-karyanya tapi juga kisah-kisah perjalanan ke berbagai tempat. Untuk mengenang sang legenda musik tersebut, berikut ini ada beberapa foto-fotonya saat traveling.